s:1189:"%T Tanah Yang Dijanjikan: Minyak Sawit dan Pembebasan Tanah di Indonesia - Implikasi Terhadap Masyarakat Lokal dan Masyarakat Adat %A Colchester M %A Jiwan N %A Andiko %A Sirait M T %A Firdaus A Y %A Surambo A %A Pane H %X Keprihatinan internasional semakin meningkat akan dampak perluasan perkebunan kelapa sawit. Perluasan penanaman kelapa sawit dituding sebagai penyebab kerusakan hutan, tidak terkendalinya kebakaran hutan, punahnya spesies hewan dan terganggunya fungsi pelayanan lingkungan. Di Indonesia sekitar 5 juta penduduk terlibat dalam perkebunan dan pabrik sebagai pekerja atau keluarga mereka dan seperti banyak orang pada umumnya terkait dengan perkebunan besar sebagai petani kecil. Kelapa sawit memiliki dampak sosial dan lingkungan.Pasar dunia bagi lemak nabati meningkat dua kali lipat dalam kurun waktu 20 tahun mendatang, bermakna kelipatan luasan yang ada sekarang ditanami kelapa sawit untuk tetap mempertahankan permintaan pasar. Terbukanya pasar baru untuk ‘ biofuels ’ juga memberikan ruang bagi meningkatnya penjualan minyak sawit. Rencana pembangunan nasional Indonesia didesain untuk mendapatkan keuntungan besar terhadap pasar tersebut ";