CIFOR–ICRAF publishes over 750 publications every year on agroforestry, forests and climate change, landscape restoration, rights, forest policy and much more – in multiple languages.

CIFOR–ICRAF addresses local challenges and opportunities while providing solutions to global problems for forests, landscapes, people and the planet.

We deliver actionable evidence and solutions to transform how land is used and how food is produced: conserving and restoring ecosystems, responding to the global climate, malnutrition, biodiversity and desertification crises. In short, improving people’s lives.

Sistem Pendukung Negosiasi (SPN): suatu pendekatan untuk pemecahan masalah konflik kawasan hutan

Export citation

Di dalam Undang-undang Republic Indonesia (UU RI) No.25 Tahun 2000 tentang Program Pembangunan Nasional (Propenas) Tahun 2000-2004 dinyatakan bahwa,kondisi permasalahan yang dihadapi oleh bangsa Indonesia saat ini sangat kompleks serta bersifat Multi-dimensional sehingga membutuhkan penanganan yang serius dan bersungguh-sungguh. Berdasarkan kondisi umum dan arah kibejakan dalam Garisgaris Besar Haluan Negara (gbhn) 1999-2004, dapat diidentifikasikan lima permasalahan pokok yang dihadapi oleh bangsa indonesia saat ini yaitu: (1) Merebaknya konfik sosial dan munculnya gejala disintergrasi bangsa, (2) Lemahnya penegakan hukum dan hak asasimanusia,(3) lambatnya pemulihan ekonomi, (4) Rendahnya kesejahteraan rakyat,meningkatnya penyakit sosial, dan lemahnya ketahanan buddaya nasional,dan (5) Kurang berkembangnya kapasitas pembangunan daerah dan masyarakat.
    Publication year

    2022

    Authors

    Pasya G

    Language

    Indonesian

    Keywords

    agroforestry systems, alley cropping, crop yield, cropping systems, cultivation, fallow systems, farm inputs, hedgerow plants, innovation, land degradation

Related publications